Rabu, 30 Desember 2015

Ingat, Jadi Jasa Penulis Pengaruhi Income Anda!

Anda orang yang gemar dalam menulis, baik cerita mau hal yang anda sukai ?? jika ya, maka peluang bisnis jasa content writer blog sangat terbuka lebar buat anda. Bukankah sangat mengasyikkan, anda berkerja dibidang yang sangat anda sukai tersebut, disamping anda mengasah kemampuan menulis anda juga mendapat sejumlah uang.

bisnis jasa content writer blog

Jika anda berminat menjadi bagian dari peluang usaha terbebut, maka anda sangat disarankan untuk menjalankan peluang bisnis ini. Kerjaan nya sangat santai bisa dikerjakan dimanapun anda berada dan tidak mengenal waktu.

Sebelum anda terjun langsung dalam bisnis jasa content writer blog,  maka anda perlu mengetahui beberapa penjelasan yang  sudah tidak lazim lagi dan selalu akan menjadi pertanyaan di benak anda, berikut pertanyaan yang sering muncul.
  • Dimana saya bisa mendapat orang yang akan membayar saya ?
  • Berapa sih bayaran yang akan saya terima ?
  • Bayaran saya akan dikirim kemana ?

Baik , sekarang mari kita bahas satu persatu dari pertanyaan tersebut.

Pertama, belakangan ini banyak sekali blogger yang mewarkan jasa penulis kontent, baik itu dalam bahasa indonesia maupun inggris.

Berikut ini merupakan list tempat mendapatkan orang-orang yang memesan artikel:


Kalau anda jago bahasa inggris bisa langsung mencobanya di www.iwriter.com, disana banyak member yang memesan artikel dalam bahasa inggris. Penting untuk anda ingat menjadi penulis disana dibutuhkan grammer yang bagus sehingga artikel yang anda kerjakan mudah diterima oleh yang memesan.

Enaknya lagi kalau anda sudah sukses membuat artikel sesuai dengan permintaan, maka anda akan selalu dihubungi oleh mereka, maka anda akan selalu mendapat notifikasi permintaan untuk membuat artikel untuk mereka. Semakin banyak artikel yang anda kerjakan maka penghasilan anda juga akan semakin bertambah, dikarenakan ada sistem rating.

Lihatlah mereka yang sudah memiliki rating 5 bintang:

Ingat, Jadi Jasa Penulis Pengaruhi Income Anda!

Itulah list orang yang sangat profesional dalam menyajikan konten yang sangat berkualitas. Apakah anda bisa demikian ?? Jawaban ada pada anda masing - masing, tergantung seberapa besar niat anda dalam mengubah dan memperbaiki cara penulisan anda.


Lalu bagaimana kalau anda tidak jago bahasa inggris ? anda bisa mencoba nya di Kontenesia.com. Disana anda dapat menulis konten yang berbahasa indonesia. Bagusnya lagi setiap kali anda menulis artikel akan dicek dan dikoreksi oleh para ahlinya, sehingga penulisan konten anda akan semakin terlihat profesional layaknya penulis top. Dan anda juga dapat dipastikan akan berkembang pesat dalam hal tatulis.

kedua, bayaran yang anda dapatkan dari seberapa kualitas konten yang anda buat, semakin berkualias kontent yang dapat anda buat, maka begitulah bayaran yang akan anda terima.

Yang jadi masalah apa sih kontent berkualitas ? menurut para ahli dalam dunia blogger konten yang berkualitas yaitu :
  • Mudah dipahami
Bagaimana perasaan anda kalau menemukan artikel yang sangat berbelit-belit. Tentunya anda akan pergi begitu saja, tanpa mendapatkan apa-apa dari postingan yang anda baca. Maka anda harus berusaha sebaik mungkin untuk menulis sesuai dengan kaidah yang berlaku.
  • Bukan copyPaste
Untuk menjadi penulis artikel yang disukai oleh pemesan jangan pernah anda melakukan copyPaste, karna citra anda dimata pemesan akan buruk.
Ketiga, bayaran akan dilakukan kalau sudah mencukupi dari minimal pambayaran dari website tersebut akan langsung dikirimkan ke paypal anda. Kalau anda masih tidak memiliki akun paypal anda dapat membuatnya secara gratis silakan ke www.paypal.com.

Apakah anda tertarik untuk menjadi bagian dari jasa jasa content writer blog ? silakan anda berbagi dengan saya dengan meninggal komentar anda.


Tidak ada komentar:

Posting Komentar